Definisi 'tenar'

Indonesian to Indonesian
adjective
1 1 sudah sangat diketahui orang banyak; ternama; masyhur: Einstein menjadi -- krn teori relativismenya; 2 gaduh; gempar; onar: keadaan di istana itu menjadi -- oleh sikap dan tindakan panglima yg menentang sang raja;
me·ne·nar·kan v menjadikan masyhur; menjadikan tenar (terkenal, ternama); memasyhurkan: penulis itu sedang berusaha ~ namanya melalui karya-karyanya;
ke·te·nar·an n kemasyhuran; kenamaan; keterkenalan: ~ nya tidak membuatnya menjadi sombong dan angkuh
source: kbbi3
More Word(s)
ketenaran, kepopuleran, reputasi, kemasyhuran, popularitas, menenarkan, mengorbitkan, mengangkat, melejitkan, memopulerkan, memasyhurkan, prominen, eminen, masyhur, kenamaan,
Related Word(s)
ketenaran, menenarkan, tenar,

Visual ArtiKata


Klik untuk memperbesar.

Explore tenar in SinonimKata.com >